Tiga Keunggulan Motor Bebek dibanding Matic, dan Daftar Harga Motor Bebek Terbaru Januari 2025

DI tengah serbuan berbagai macam motor matic dan motor listrik, penjualan motor bebek masih terbilang cukup tinggi. Ini membuktikan bahwa motor bebek masih ada yang membeli.
Buktinya, dalam data penjualan motor yang dirilis Asosiasi Industri Sepeda Motor Indonesia (AISI), sepanjang Januari-Desember 2024 kontribusi motor bebek sekitar 5,4 persen atau sekitar 341 ribuan unit dari total 6 jutaan yang terjual.
Dibandingkan dengan motor matic, setidaknya motor bebek memiliki tiga keunggulan yang membuatnya tetap diminati pembeli.
Keunggulan Motor Bebek
-
Akselerasi Lebih Halus
Fitur kopling pada motor ebek menjadikan akselerasi lebih halus dan cepat ketimbang motor matic. Sistem ini juga yang membuat motor bebek lebih responsif dalam menyesuaikan kecepatan dengan putaran pada masing-masing gigi.
-
Irit Bahan Bakar
Fitur akselerasi gigi dan kopling yang mengatur kecepatan motor membuat proses pembakaran bahan bakar pada motor bebek lebih efisien. Sedangkan motor matic menggunakan putaran gas lebih banyak dan proses pembakaran jadi tidak efisien. Alhasil, motor bebek lebih irit dalam menggunakan bahan bakar dibandingkan motor matic.
-
Harga Beli Lebih Murah
Karena komponen dan rangkaian motor bebek tidak serumit motor matic, maka harga motor bebek pun lebih murah.
Jika berminat membeli motor bebek, berikut harga motor bebek terbaru Januari 2025.
Harga Motor Bebek di Indonesia:
Honda:
- Revo Fit: Rp17.035.000
- Revo X: Rp18.965.000
- Supra X 125 Spoke FI: Rp20.400.000
- Supra X 125 CW FI: Rp21.425.000
- Supra GTR 150 Sporty: Rp26.315.000
- Supra GTR 150 Exclusive: Rp26.565.000
- Super Cub C125: Rp77.665.000\
- CT 125: Rp81.850.000
Yamaha
- MX King 150: Rp27.325.000
- Jupiter Z1: Rp21.130.000
- Vega Force: Rp18.850.000
Suzuki
- Suzuki Satria F150: Rp28.910.000
TVS
- XL100: Rp14.720.000.
Terkini Lainnya
Keunggulan Motor Bebek
Harga Motor Bebek di Indonesia:
Honda:
Yamaha
Suzuki
TVS
Pasar Sepeda Motor Capai 3,1% hingga Agustus 2024
Tujuh Pameran Otomotif Bergengsi Siap Menyapa Sepanjang 2024
Gelaran Indonesia Motorcycle Show 2023 Diresmikan Menperin
Indonesia Motorcycle Show (IMOS+) 2023 Siap Penuhi Beragam Kebutuhan Mobilitas
Pengendara Sepeda Motor yang Pecahkan Kaca Mobil di Cengkareng Ditangkap Polisi
7 Penyebab Motor Mati saat di Gas
8 Penyebab Motor Susah Distarter, padahal Aki Baru
Gebrak Pasar Otomotif, Yamaha Berencana Hadirkan Lagi Motor Alfa
8 Penyebab Motor Boros Bensin
Solusi atas Konversi 20 Juta Hektare Hutan untuk Food Estate
Pemeriksaan Kesehatan Gratis
Reposisi Core Business Perguruan Tinggi dan Mengadaptasi Kebijakan Presiden Prabowo
Kebijakan Imperialisme Trump
Penyehatan Tanah untuk Peningkatan Produktivitas Pertanian
Trumpisme dalam Tafsiran Protagorian: Relativitas dalam Ekonomi Global
1.000 Pelajar Selami Dunia Otomotif di GIIAS 2024
Polresta Malang Kota dan Kick Andy Foundation Serahkan 37 Kaki Palsu
Turnamen Golf Daikin Jadi Ajang Himpun Dukungan Pencegahan Anak Stunting
Kolaborasi RS Siloam, Telkomsel, dan BenihBaik Gelar Medical Check Up Gratis untuk Veteran
Informasi
Rubrikasi
Opini
Ekonomi
Humaniora
Olahraga
Weekend
Video
Sitemap