Jelang Purnatugas, Presiden Jokowi Bertemu Wapres Tiongkok di Istana
PRESIDEN Joko Widodo (Jokowi) menerima kunjungan Wakil Presiden (Wapres) Tiongkok Han Zheng. Pertemuan digelar di ruang Jepara, Istana Merdeka, Jakarta Pusat.
Pantauan Medcom.id, pertemuan dilakukan pada pukul 19.08 WIB. Presiden Jokowi tampak menggunakan jas biru dongker dan dasi merah.
Sedangkan Han Zheng gunakan batik jas hitam dan dasi biru. Keduanya duduk berdampingan.
Tampak hadir juga Menteri Koordinator Bidang Investasi (Menko Marves) Luhut Binsar Pandjaitan dan Menteri Sekretaris Negara (Mensesneg) Pratikno.
Diketahui, Han Zheng sudah mendarat di Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Tangerang, sore tadi. Dia menggunakan pesawat Air China. Begitu mendarat, Han Zheng beserta rombongan disambut oleh protokol VVIP.
Terlihat istri dan Hang Zheng sempat mengambil gambar suasana penyambutan yang meriah dari ponselnya. Han Zheng disambut Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi. Selanjutnya, acara dilanjutkan dengan mendengarkan lagu kebangsaan dari kedua negara.
Setelah prosesi penyambutan selesai, Han Zheng dan rombongan dibawa menggunakan mobil jenis Mercedes menuju Jakarta untuk acara kenegaraan selanjutnya. (M-4)
Terkini Lainnya
Punya Prospek Pertumbuhan yang Tinggi, Hubungan Dagang RI-Mongolia Diperkuat
Dua Universitas di Indonesia Gandeng Lembaga Tiongkok
Sumbar Ekspor Manggis ke Tiongkok
Rupiah Diprediksi Menguat pada Selasa 10 Desember 2024
Perang Suriah dalam Pusaran AS dan NATO Versus Rusia, Iran, Tiongkok
Wapres Gibran Rakabuming Apresiasi Kinerja Baznas RI
Cerita Gibran Pernah 'Ngeluh' soal Pendidikan ke Nadiem Tapi Tak Direspons
Wapres Gibran Rakabuming Raka Rayakan Hari Pahlawan di TMP Kalibata
Wapres Ma’ruf Amin Mohon Maaf Apabila Ada Kekurangan dalam Memimpin
Ma’ruf Amin Gelar Perpisahan dengan Seluruh Staf Wapres
Rumi, Perempuan, dan Kesehatan Mental: Refleksi Haul Ke-750 Rumi
Profesor Kehormatan
Organisasi Masyarakat dan Tuberkulosis
Realitas Baru Timur Tengah
Indonesia Kekurangan Dokter: Fakta atau Mitos?
Serentak Pilkada, Serentak Sukacita
1.000 Pelajar Selami Dunia Otomotif di GIIAS 2024
Polresta Malang Kota dan Kick Andy Foundation Serahkan 37 Kaki Palsu
Turnamen Golf Daikin Jadi Ajang Himpun Dukungan Pencegahan Anak Stunting
Kolaborasi RS Siloam, Telkomsel, dan BenihBaik Gelar Medical Check Up Gratis untuk Veteran
Informasi
Rubrikasi
Opini
Ekonomi
Humaniora
Olahraga
Weekend
Video
Sitemap