Gerak Cepat Presiden Tangkap Para Tersangka Koruptor
PRESIDEN Prabowo Subianto telah menjabat selama kurang lebih 10 hari dan telah bergerak cepat menangkap puluhan tersangka koruptor.
Sejumlah kasus korupsi tersebut di antaranya menjerat satu orang dari PT Asset Pacific sebagai tersangka baru dalam dugaan korupsi izin ekspor minyak sawit mentah (crude palm oil/CPO) dan turunannya pada periode 2021-2022 yang mencapai kerugian Rp1 triliun, dua orang dari kasus korupsi Dana Desa Kecamatan Air Besi Kabupaten Bengkulu Utara senilai Rp780 juta, lima orang tersangka kasus Ronald Tannur.
Kemudian, 12 tersangka korupsi Tol Padang-Pekanbaru yang merugikan negara Rp27 miliar, enam tersangka produksi emas ilegal PT Antam Tbk, satu tersangka korupsi dana hibah NPCI yaitu Anggota DPRD Solo Kevin Fabiano senilai Rp122 miliar.
Terakhir satu tersangka korupsi impor gula, yaitu mantan menteri perdagangan Tom Lembong yang menyebabkan kerugian hingga Rp400 miliar.
Dengan demikian total terdapat 28 tersangka yang hingga kini telah diamankan dengan total kerugian negara capai Rp3,1 triliun.
Sejak awal menjabat presiden, Prabowo kerap menekankan komitmen yang besar dalam pemberantasan korupsi di Indonesia. Prabowo pun mengatakan akan memberikan sistem pengawasan yang ketat untuk memberantas korupsi. Selain itu, Prabowo juga akan menegakkan hukum dengan tegas.
“Menurut saya yang lebih parah adalah keserakahan, serakah nafsu yang sangat besar untuk mengeruk kekayaan yang sebesar-besarnya agar dia bisa berkuasa panjang,” tegas Prabowo. (H-2)
Terkini Lainnya
Kasus Penemuan Bayi, Polsek Pondok Aren Ringkus 2 Tersangka
11 Orang Ditetapkan Tersangka Judi Online, Ada Pegawai Kementerian Komdigi
Tidak Seperti Tom Lembong, Ada Sosok yang Selamat usai Mundur dari Ketum Partai
Tersangka Kasus Penyekapan Gadis di Tangerang Ditangkap
Kejagung: Sebelum Ditetapkan Tersangka, Tom Lembong 3 Kali Diperiksa
Presiden Prabowo dan Menteri Pertanian Andi Amran Dorong Swasembada Pangan di Merauke
Presiden Biden: Perang di Jalur Gaza Harus Diakhiri
Hadiri KTT BRICS, Rusia-Tiongkok Serukan tidak Takut Hadapi Tekanan
TNI Gelar Simulasi Pengamanan Pisah Sambut Presiden di Istana
Jadi Bebek Lumpuh, Ancaman Joe Biden ke Israel Dinilai Sia-Sia
Membangun Daya Belajar
Masa Depan Pendidikan Indonesia: Harapan dan Tantangan Presiden Prabowo
NU, Islam Nusantara, Fiqh Peradaban dan Humanitarian Islam: Suatu Upaya Memperkuat Keterlibatan Global
Robohnya Mahkamah Kami
Jangan Sia-siakan Hak Demokrasi: Jadilah Pemilih Cerdas
Kematian Sinwar dan Perang Abadi
1.000 Pelajar Selami Dunia Otomotif di GIIAS 2024
Polresta Malang Kota dan Kick Andy Foundation Serahkan 37 Kaki Palsu
Turnamen Golf Daikin Jadi Ajang Himpun Dukungan Pencegahan Anak Stunting
Kolaborasi RS Siloam, Telkomsel, dan BenihBaik Gelar Medical Check Up Gratis untuk Veteran
Informasi
Rubrikasi
Opini
Ekonomi
Humaniora
Olahraga
Weekend
Video
Sitemap