Indonesia Wajib Menang Besar atas Filipina

KETUA Komunitas Sepak Bola Indonesia Juara (SIJ) Hendri Satrio menyebut Indonesia harus menang besar atas Filipina pada pertandingan terakhir fase grup Piala AFF 2024.
Menurutnya, jika kemudian skuad asuhan Shin Tae-yong gagal menembus semifinal akibat kalah di laga Indonesia vs Filipina, maka ini akan jadi torehan terburuk tim Garuda selama berpartisipasi di Piala AFF.
Sebab, kata Hendri, tidak ada alasan Indonesia tidak lolos minimal semifinal pada turnamen kali ini.
"Jika Indonesia gagal menembus semifinal, itu buruk banget untuk Shin Tae-yong dan timnas harus dievaluasi seluruhnya," ucap Hendri. (Ant/Z-6)
Cek berita dan artikel yg lain di Google News dan
dan ikuti WhatsApp channel mediaindonesia.com
Terkini Lainnya
Patrick Kluivert Diyakini Bisa Bantu Timnas Tampil di Piala Dunia
Analisis Drone Emprit: Ada Akun Bot Terorganisir Beri Dukungan ke STY
Shin Tae-yong: Saya Cinta Indonesia
Shin Tae-yong Pulang ke Korea Diantar Suporter, Ini Pesannya untuk Pemain Timnas
Shin Tae-yong Jadi Cameo di Film Horor Ghost Soccer
Dony Tri Pamungkas Tuai Banyak Pelajaran Berharga dari Shin Tae-yong
Tersingkir di Piala AFF 2024, Ini Jadwal Timnas Indonesia Selanjutnya
Kelelahan Jadi Penyebab Rafael Struick tidak Maksimal di PIala AFF
Gagal di Piala AFF 2024, Pengamat: Bukti STY Pelatih Biasa Tanpa Pemain Diaspora
STY Tambah Catatan Buruk Timnas di Piala AFF
Jadwal ASEAN Cup Indonesia vs Filipina, Laga Penentu Menuju Semifinal
Raja Kecil dan Sarang Lebah Birokrasi
100 Batalion Teritorial: Ketahanan Pangan atau Reposisi Militer?
Drama Demokrasi (Dramoksi) Indonesia 2024
Proyek Genom Manusia, Pedang Bermata Dua
Kebijakan Imperialisme Trump
Penyehatan Tanah untuk Peningkatan Produktivitas Pertanian
1.000 Pelajar Selami Dunia Otomotif di GIIAS 2024
Polresta Malang Kota dan Kick Andy Foundation Serahkan 37 Kaki Palsu
Turnamen Golf Daikin Jadi Ajang Himpun Dukungan Pencegahan Anak Stunting
Kolaborasi RS Siloam, Telkomsel, dan BenihBaik Gelar Medical Check Up Gratis untuk Veteran
Informasi
Rubrikasi
Opini
Ekonomi
Humaniora
Olahraga
Weekend
Video
Sitemap