Penantian Kemenangan AC Milan saat Lawan Como di Serie A

AC Milan akan mengincar kemenangan pertama mereka di Serie A tahun ini saat melakukan kunjungan ke markas Como di Stadio Giuseppe Sinigaglia pada Rabu (15/1) pukul 00.30 WIB.
Milan pada pertandingan sebelumnya harus puas dengan hasil imbang 1-1 yang mengecewakan saat melawan Cagliari.
Rossoneri mencatatkan satu kemenangan dalam lima pertandingan terakhir di Serie A dan meraih hasil imbang dalam tiga dari empat pertandingan terakhir. Ini catatan yang membuat mereka berada di urutan kedelapan dalam klasemen dengan 28 poin.
Como sangat memerlukan kemenangan untuk semakin menjauh dari zona degradasi. Mereka kini ada di posisi 15 dengan 19 poin terpaut satu poin dari Cagliari yang saat ini ada di zona rawan.
Sama seperti Milan, pada laga sebelumnya Como juga harus puas dengan hasil imbang 1-1 saat melawan Lazio.
Pelatih AC Milan, Sergio Conceicao, pun berharap anak asuhnya dapat meningkatkan level permainan mereka pascapertandingan tersebut.
"Saya berharap lebih dari itu di setiap level," kata Conceicao dilansir dari Eurosport, Senin (13/1).
"Kami tidak memiliki kecepatan, kualitas, mereka semua berada di depan gawang kami. Kami perlu menemukan titik referensi, kedalaman, dan kami tidak cukup baik atau cerdas dalam hal ini." (Z-2)
Terkini Lainnya
Bologna vs Como, Menang, Rossoblu Dekati Empat Besar Serie A
Mantan Pelatih Como bakal Asah Striker Timnas U-20 Indonesia
Bek Barcelona Alex Valle Merapat ke Como
Como vs Atalanta, Dua Gol Mateo Retegui Bawa La Dea Raih Kemenangan
Klasemen Serie A: Inter Milan Temepl Napoli, Como Jauhi Zona Degradasi
Como vs Udinese, Menang, I Lariani Menjauh dari Zona Degradasi
Conceicao belum Puas meski Milan Raih Hasil Positif
Menang di Kandang Como, Posisi AC Milan Naik ke Peringkat Tujuh Klasemen Liga Italia Seri A
Como vs AC Milan, Tertinggal Lebih Dulu, Rossoneri Menang di Kandang I Lariani
Khittah Pers Indonesia
Melampaui Kebijakan Gincu Pendidikan
Afirmasi untuk Pengesahan RUU PPRT
Kebijakan Imperialisme Trump
Penyehatan Tanah untuk Peningkatan Produktivitas Pertanian
Trumpisme dalam Tafsiran Protagorian: Relativitas dalam Ekonomi Global
1.000 Pelajar Selami Dunia Otomotif di GIIAS 2024
Polresta Malang Kota dan Kick Andy Foundation Serahkan 37 Kaki Palsu
Turnamen Golf Daikin Jadi Ajang Himpun Dukungan Pencegahan Anak Stunting
Kolaborasi RS Siloam, Telkomsel, dan BenihBaik Gelar Medical Check Up Gratis untuk Veteran
Informasi
Rubrikasi
Opini
Ekonomi
Humaniora
Olahraga
Weekend
Video
Sitemap