AC Milan Perkenalkan Joao Felix, Pakai Nomor Punggung 79

AC Milan mengonfirmasi Joao Felix telah menandatangani kontrak peminjaman dari Chelsea hingga Juni 2025. Striker asal Portugal itu menjadi salah satu dari lima rekrutan Milan di bursa transfer Januari 2025.
Milan secara resmi memperkenalkan Felix. Pemain asal Portugal itu akan mengenakan nomor punggung 79.
“AC Milan dengan gembira mengumumkan perekrutan Joao Felix Sequeira dari Chelsea FC. Penyerang asal Portugal itu telah menandatangani kontrak dengan K
klub hingga 30 Juni 2025,” kata Milan dalam pernyataan resminya.
“Jooo Felix akan mengenakan kaus bernomor 79."
Lahir di Viseu, Portugal, Felix pernah bermain untuk Benfica dan memenangi gelar liga Portugal. Pada 2019, dia pindah ke Atletico Madrid dan memenangi La Liga. Setelah itu dia sempat berseragam Barcelona lalu pindah ke Chelsea. Hingga saat ini, Felix telah mencetak 75 gol dalam 259 penampilan sepanjang kariernya.
Gelandang serang itu mencetak tujuh gol dan memberikan dua assist dalam 20 penampilan di semua kompetisi bersama Chelsea musim ini. Media Italia menjelaskan Milan tidak bisa menyertakan opsi pembelian permanen dalam kesepakatan tersebut karena negosiasi dengan Chelsea terlalu mepet waktunya.
Belum lagi harga yang diminta the Blues untuk kepindahan permanen diperkirakan berada di luar jangkauan Rossoneri. Felix diperkirakan akan bisa dimainkan Rossoneri saat pasukan Sergio Conceicao menjamu Roma di San Siro di perempat final Coppa Italia. (H-3)
Terkini Lainnya
Jelang Laga Kontra AC Milan, Feyenoord Pecat Brian Priske
AC Milan vs Empoli: AC Milan Raih Kemenangan 2-0 atas Empoli, Perkuat Posisi di Klasemen Serie A
Conceicao Semringah Pemain Baru AC Milan Cepat Beradaptasi
AC Milan vs AS Roma, Duet Pemain Pinjaman Antar Rossoneri ke Semifinal Coppa Italia
Milan Pinjam Joao Felix dari Chelsea
Petar Susic Merapat ke Inter Milan
Bek Timnas Indonesia Sandy Walsh Bergabung dengan Klub J-League
Sergio Ramos Berlabuh di Klub Meksiko
Marseille Ungkap Rencana Datangkan Paul Pogba di Jendela Transfer Mendatang
Real Madrid Ramaikan Perburuan Martin Zubimendi
Philip Billing Ungkap Alasan Putuskan Bergabung dengan Napoli
Solusi atas Konversi 20 Juta Hektare Hutan untuk Food Estate
Pemeriksaan Kesehatan Gratis
Reposisi Core Business Perguruan Tinggi dan Mengadaptasi Kebijakan Presiden Prabowo
Kebijakan Imperialisme Trump
Penyehatan Tanah untuk Peningkatan Produktivitas Pertanian
Trumpisme dalam Tafsiran Protagorian: Relativitas dalam Ekonomi Global
1.000 Pelajar Selami Dunia Otomotif di GIIAS 2024
Polresta Malang Kota dan Kick Andy Foundation Serahkan 37 Kaki Palsu
Turnamen Golf Daikin Jadi Ajang Himpun Dukungan Pencegahan Anak Stunting
Kolaborasi RS Siloam, Telkomsel, dan BenihBaik Gelar Medical Check Up Gratis untuk Veteran
Informasi
Rubrikasi
Opini
Ekonomi
Humaniora
Olahraga
Weekend
Video
Sitemap