Daftar Harga iPhone Februari 2025, Mulai Rp7 Jutaan

IPHONE adalah lini smartphone premium yang dikembangkan oleh Apple Inc.. Dikenal dengan desain elegan, performa tinggi, dan ekosistem iOS yang optimal, iPhone menjadi salah satu smartphone paling populer di dunia.
iPhone menawarkan kombinasi desain premium, performa tinggi, dan ekosistem eksklusif yang membuatnya menjadi pilihan utama bagi pengguna smartphone.
Untuk harga iPhone 12 hingga 15 di Indonesia pada bulan Februrai 2025 ini dijual mulai dari Rp7 juta, dan harga tertingginya Rp31 juta.
Berikut Daftar Harga iPhone Februari 2025
iPhone 12
- iPhone 12 64GB: Rp7.749.000
- iPhone 12 128GB: Rp8.249.000
- iPhone 12 256GB: Rp14.999.000
iPhone 13
- iPhone 13 128GB: Rp8.749.000
- iPhone 13 256GB: Rp11.749.000
- iPhone 13 512GB: Rp14.499.000
iPhone 14
- iPhone 14 128GB: Rp12.499.000
- iPhone 14 256GB: Rp15.299.000
- iPhone 14 512GB: Rp20.999.000
iPhone 14 Pro
- iPhone 14 Pro 128GB: Rp16.999.000
- iPhone 14 Pro 256GB: Rp 18.499.000
- iPhone 14 Pro 512GB: Rp22.499.000
- iPhone 14 Pro 1TB: Rp26.499.000
iPhone 14 Pro Max
- iPhone 14 Pro Max 128GB: Rp17.999.000
- iPhone 14 Pro Max 256GB: Rp20.499.000
- iPhone 14 Pro Max 512GB: Rp24.499.000
- iPhone 14 Pro Max 1TB: Rp28.499.000
iPhone 15
- iPhone 15 128GB: Rp12.499.000
- iPhone 15 256GB: Rp15.499.000
- iPhone 15 512GB: Rp19.499.000
iPhone 15 Plus
- iPhone 15 Plus 128GB: Rp15.749.000
- iPhone 15 Plus 256GB: Rp18.749.000
- iPhone 15 Plus 512GB: Rp22.749.000
iPhone 15 Pro
- iPhone 15 Pro 128GB: Rp18.999.000
- iPhone 15 Pro 256GB: Rp21.999.000
- iPhone 15 Pro 512GB: Rp25.999.000
- iPhone 15 Pro 1TB: Rp29.999.000
iPhone 15 Pro Max
- iPhone 15 Pro Max 256GB: Rp22.999.000
- iPhone 15 Pro Max 512GB: Rp27.999.000
- iPhone 15 Pro Max 1TB: Rp31.999.000 (Z-12)
Cek berita dan artikel yg lain di Google News dan
dan ikuti WhatsApp channel mediaindonesia.com
Terkini Lainnya
Berikut Daftar Harga iPhone Februari 2025
iPhone 12
iPhone 13
iPhone 14
iPhone 14 Pro
iPhone 14 Pro Max
iPhone 15
iPhone 15 Plus
iPhone 15 Pro
iPhone 15 Pro Max
Harga Iphone 12 Turun Drastis, Masih Layakkah untuk 2025?
Daftar 9 iPhone yang Punya Kamera Tebaik, Berikut Spesifikasinya
6 Daftar Harga iPhone Terbaru di Bulan Agustus 2024, Mulai dari Rp 5 Jutaan
Ini Daftar Harga iPhone Terupdate di Bulan Agustus 2024
Harga iPhone 12 Terjun Bebas! Kini Mulai Rp4 Jutaan
6 Kehebatan Tersembunyi iPhone 13 yang Tetap Memukau di Era Smartphone 5G 2025
5 Perbandingan iPhone 13 vs Samsung Galaxy A55 5G: Beda Tipis
Pertarungan Kamera: Samsung Galaxy A55 vs iPhone 13 Siapa yang Memimpin?
Daftar Harga iPhone 13 di Indonesia September 2024, Kamu Masih Berminat?
Ketika Menhan AS Beretorika
Alternating Family dan Perkembangan Keluarga Generasi Z
Hilangnya Kejujuran
Proyek Genom Manusia, Pedang Bermata Dua
Kebijakan Imperialisme Trump
Penyehatan Tanah untuk Peningkatan Produktivitas Pertanian
1.000 Pelajar Selami Dunia Otomotif di GIIAS 2024
Polresta Malang Kota dan Kick Andy Foundation Serahkan 37 Kaki Palsu
Turnamen Golf Daikin Jadi Ajang Himpun Dukungan Pencegahan Anak Stunting
Kolaborasi RS Siloam, Telkomsel, dan BenihBaik Gelar Medical Check Up Gratis untuk Veteran
Informasi
Rubrikasi
Opini
Ekonomi
Humaniora
Olahraga
Weekend
Video
Sitemap