visitaaponce.com

Tips Perawatan Kulit Wajah agar Tidak Berminyak, Lakukan ini secara Rutin

Tips Perawatan Kulit Wajah agar Tidak Berminyak, Lakukan ini secara Rutin
Berikut tips untuk perawatan kulit berminyak, lakukan hal ini secara rutin setiap hari agar wajah bisa terawat dan mulus(freepik)

MERAWAT wajah yang berminyak sangat berbeda dengan perawatan untuk kulit pada umumnya, karena harus ada hal-hal khusus perlu diperhatikan.

Untuk tips perawatan wajah berminyak ini bukan hanya menggunakan cara-cara tradisional saja, tetapi perlu cream khusus guna mengatasi kulit berminyak.

Perawatan yang pertama, yakni mencuci wajah secara teratur.

Baca juga : Ini Tips Agar Kulit Kepala Tetap Sehat di Musim Hujan

Cuci wajah kalian setiap pagi dan malam hari.

Hal tersebut bisa mengurangi jumlah minyak pada kulit.

Namun untuk melakukannya tak hanya sekedar mencuci saja, bisa juga menggunakan cairan khusus untuk pencuci wajah.

Baca juga : Manfaat Daun Jeruk bagi Kesehatan, bisa Mencegah Penuaan Dini

Dalam cairan tersebut terdapat kandungan asam glikolat, slisilat, asam beta hidroksi dan benzoil peroksida.

Setelah itu gunakan toner pada wajah kalian.

Kandungan yang ada pada toner ini tak beda jaug dengan cairan sebelumnya.

Baca juga : Cara Merawat Motor 2 Tak supaya Awet, Lakukan ini agar Tidak Mati Mesin

Lalu, tepuk-tepuk wajah kalian sampai kering.

Tepuk kulit wajah dengan lembut menggunakan handuk.

Selanjutnya, kalian bisa menggunakan masker wajah.

Baca juga : Tips Merawat Kamera DSLR agar Tetap Awet dan Tahan Lama

Namun penggunakaan masker wajah ini tidak rutin setiap hari.

Pakai masker wajah sekali dalam seminggu.

Tetapi masker wajah ini memiliki banyak jenisnya dan tidak semua bisa digunakan untuk kulit berminyak.

Baca juga : 7 Alasan Menyewa Mobil Menjadi Pilihan Bijak Dibanding Membeli

Beberapa masker yang cocok untuk kulit berminyak diantaranya, clay, madu dan havermut.

Lalu gunakan pelembab wajah khusus kulit berminyak. (Z-12)

Baca juga : Tips Perawatan Laptop agar Tidak Rusak, Lakukan Hal ini secara Rutin

Cek berita dan artikel yg lain di Google News dan dan ikuti WhatsApp channel mediaindonesia.com
Editor : Reynaldi

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat