Gim Bleach Soul Reaper Resmi Dirilis
GIM RPG Turn-based 3D mobile berlinsensi resmi Bleach: Soul Reaper telah resmi dirilis di Google Play dan App Store.
Gim ini mengajak Anda bertualang ke Soul Society dan menjalani perjalanan autentik melalui dunia penuh pertempuran yang seru, bersama karakter ikonis, dan cerita yang menarik.
Anda akan bertarung bersama Ichigo dan para Soul Reaper dan membantu mereka untuk mengalahkan Hollow yang jahat, lindungi dunia dan Soul Society!
Baca juga : Gim Bleach: Soul Reaper Siap Dirilis, Praregistrasi Telah Dibuka
Dirilis di wilayah Asia Tenggara, Bleach: Soul Reaper tersedia dalam tiga bahasa, yaitu Bahasa Inggris, Thai, dan Indonesia.
Berikut ini adalah fitur yang dihadirkan dalam gim Bleach: Soul Reaper:
- Gameplay Turn-based yang praktis: Dirancang untuk semua tingkat kemampuan, ikutlah dalam pertempuran taktis tanpa tekanan.
- Visual 3D yang Menakjubkan: Masuk kedalam dunia yang didesain dengan apik. Saksikan momen ketika karakter-karakter kesayanganmu melepaskan kemampuan mereka dengan efek-efek yang spektakuler.
- Pengalaman Autentik: Nikmati pengalaman bermain BLEACH terbaik, ditemani dengan karakter favoritmu, cerita yang orisinil, dan pengisi suara yang membuat petualanganmu lebih seru
- Bentuk Tim Kamu: Pilih dari 50 Soul Reaper untuk membentuk tim andalan kalian, termasuk karakter-karakter tercinta seperti Ichigo Kurosaki dan Rukia Kuchiki.
- Serangan Kombinasi Dinamis: Temukan dan kuasai serangan kombinasi untuk menghasilkan damage yang dahsyat dan pastikan kemenangan ada dalam genggaman.
- Arena PvP Real-Time: Uji kekuatan tim dan kemampuan taktis-mu dengan menghadapi pemain lain dalam pertempuran PVP yang mendebarkan dan capai Rank Soul Reaper tertinggi.
Berikut ini adalah event terkini dan hadiah gratis yang bisa Anda dapatkan dari gim Bleach: Soul Reaper:
- Hadiah Pra-Registrasi: Gunakan kode hadiah di Pengaturan > Redeem Code.
- Event Server Baru: Buka hadiah spesial dengan menyelesaikan misi.
- Hadiah Top Up Pertama: Top Up dengan jumlah berapapun untuk mendapatkan SSR Rukia Kuchiki dan lebih banyak lagi.
- Event Login 7 Hari Grand Opening: Klaim hadiah besar hanya dengan login setiap hari.
- Karnaval Server Baru: Selesaikan misi untuk mendapatkan hadiah secara gratis.
- Kompetisi Server Baru: Bersaing untuk mendapatkan hadiah besar.
- Berlian Kon-Chan: Klaim Diamond gratis setiap minggu.
- Rekrutmen Waktu Terbatas: Miliki SSR+ pertama dalam permainan.
- Jam Hadiah Ganda: Hadiah dua kali lipat pada hari tertentu.
- Misi Aktivitas Waktu Terbatas: Selesaikan misi untuk mendapatkan Material langka. (RO/Z-1)
Terkini Lainnya
Gim Bleach: Soul Reaper Siap Dirilis, Praregistrasi Telah Dibuka
Spyware Mandrake tidak Terdeteksi Selama 2 Tahun, Diunduh 32 Ribu Kali di Google Play
Bawa Developer Gim Lokal Bersaing di Global
Talenta Teknologi Lokal Bangkitkan Perkembangan Digital Indonesia
TweetDeck Resmi Menjadi Layanan Berbayar
Peran Penting OEM seperti Xiaomi, Oppo, Apple dan Samsung untuk Online Advertising
Stiker Kaligrafi: Kesalehan di Kaca Belakang, Perilaku di Depan Setir
Coopetition Digital: Membangun Ekonomi Inklusif di Indonesia
Digitalisasi Pendidikan via Integrasi Platform
Rekonstruksi Penyuluhan Pertanian Masa Depan
Transformasi BKKBN demi Kesejahteraan Rakyat Kita
Fokus Perundungan PPDS, Apa yang Terlewat?
1.000 Pelajar Selami Dunia Otomotif di GIIAS 2024
Polresta Malang Kota dan Kick Andy Foundation Serahkan 37 Kaki Palsu
Turnamen Golf Daikin Jadi Ajang Himpun Dukungan Pencegahan Anak Stunting
Kolaborasi RS Siloam, Telkomsel, dan BenihBaik Gelar Medical Check Up Gratis untuk Veteran
Informasi
Rubrikasi
Opini
Ekonomi
Humaniora
Olahraga
Weekend
Video
Sitemap