visitaaponce.com

Jangan Disepelekan Ini Penyebab Motor Gigi Tidak Bertenaga saat Jalan Menanjak

Jangan Disepelekan! Ini Penyebab Motor Gigi Tidak Bertenaga saat Jalan Menanjak
Ilustrasi, berikut penyebab dari motor gigi kalian jika sulit atau tak ada tenaga saat melintasi jalan yang menanjak(freepik)

MERAWAT motor untuk tetap awet dan mesin bisa terjaga tentunya bukanlah hal yang mudah.

Namun, bila tidak dirawat atau diperhatikan motor akan rusak dan ngadat.

Biasanya motor-motor di tahun muda akan mengalami banyak kendala.

Baca juga : Perokok Pasif Punya Risiko Kena Kanker Paru hingga 4 Kali Lipat

Bahkan, untuk motor tahun tua pun kerap kali mengalami kendala, terutama untuk motor gigi atau bebek.

Umumnya, motor gigi yang sudah berumur penyakitnya akan hilang tenaga saat melewati jalan menanjak.

Hal itu disebabkan oleh beberapa faktor.

Baca juga : 29 Februari Diperingati Sebagai Hari Apa?

Untuk penyebab yang pertama, kalian sering kali telat mengganti oli motor.

Jika oli motor sudah sedikit, maka mesin akan kehabisan pelumas.

Setalah mesin kering, maka tenaga motor pun menjadi melemah.

Baca juga : Niat Sholat Hajat Latin dan Arab, Tata Cara Beserta Doa

Lalu, karburator motor gigi bermasalah.

Untuk motor gigi, khususnya bebek kalian harus lebih memperhatikan servis lainnya.

Servis motor tidak hanya membersihkan mesin saja, namun harus memperhatikan karburator.

Baca juga : Anda Sering Merasa Lelah dan Rabut Rontok? Waspada Autoimun

Karena jika karburator kotor maka tenaga motor pun akan mengurang.

Lalu, yang paling fatal adalah jika CDI motor kalian rusak.

CDI berfungsi sebagai mengatur aliran listrik motor.

Baca juga : BCA Life Luncurkan Produk Perlindungan Penyakit Kritis dengan Premi Mulai Rp20 Ribu

Bila CDI bermasalah bahkan rusak, maka tenaga motor akan berkurang drastis.

Selanjutnya adalah busi motor kotor atau sudah menghitam gosong.

Bila terjadi hal itu, segeralah bersihkan atau ganti busi motor kalian.

Jika terjadi hal tersebut, segeralah bawa motor kalian ke bengkel. (Z-12)

Cek berita dan artikel yg lain di Google News dan dan ikuti WhatsApp channel mediaindonesia.com
Editor : Reynaldi

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat