Line Up Indonesia U-23 Vs Irak U-23 Struick Tampil Lagi, Justin Hubner Kapten

TIM Indonesia U-23 menghadapi Irak U-23 pada laga perebutan peringkat ketiga Piala Asia U-23 2024, Kamis (2/5) malam pukul 22.30 WIB. Garuda Muda dipastikan tanpa kapten Rizky Ridho yang terkena skors lantaran kartu merah pada laga semifinal kontra Uzbekistan.
Susunan sebelas pertama alias starting line up resmi dirilis. Ban kapten pada laga ini diserahkan kepada Justin Hubner.
Pelatih Shin Tae-yong kembali memercayakan posisi penjaga gawang kepada Ernando Ari.
Baca juga : Pemkot Makassar Gelar Nobar Indonesia vs Irak di 4 Titik
Di lini belakang diperkuat Muhammad Ferrari, Justin Hubner, Rio Fahmi, dan Pratama Arhan.
Lini tengah diisi Ivar Jenner, Nathan Tjoe-A-On, dan Marselino Ferdinan.
Rafael Struick kembali tampil di posisi striker usai absen di laga semifinal. Struick akan disokong Witan Sulaeman dan Kelly Sroyer.
Laga perebutan peringkat tiga ini krusial bagi impian Garuda Muda menembus Olimpiade Paris 2024. Pemenangnya meraih tiket ke Olimpiade sedangkan yang kalah akan berebut tempat melalui laga playoff melawan wakil Afrika, Guinea. (Z-6)
Terkini Lainnya
Anggota Militer Gabungan AS-Irak Tewas dalam Operasi ISIS
Danau Dukan di Irak Menyerupai Pohon Natal saat Dilihat dari Luar Angkasa
Perang Suriah, Pakar Nilai Rezim Dukungan Barat tidak Lebih Baik
Pemberontak Suriah Kuasai Kota Hama
Dukung Palestina dan Libanon, Kelompok Irak Kirim Lima Serangan ke Israel
Menkeu Israel Ingin Negara Yahudi Cakup Palestina hingga Saudi
Indonesia vs Irak, Tuan Rumah Tertinggal 0-1
Indonesia vs Irak, Struick Jadi Andalan Shin Tae-yong
Indonesia Vs Irak: Garuda Mendominasi Babak Pertama
Indonesia vs Irak, Presiden Jokowi Dukung Langsung di SUGBK
Indonesia vs Irak, 2 Ribu Personel Gabungan Bersiaga di Stadion Utama GBK
Ini Susunan Pemain Indonesia Vs Irak Sore Ini
Solusi atas Konversi 20 Juta Hektare Hutan untuk Food Estate
Pemeriksaan Kesehatan Gratis
Reposisi Core Business Perguruan Tinggi dan Mengadaptasi Kebijakan Presiden Prabowo
Kebijakan Imperialisme Trump
Penyehatan Tanah untuk Peningkatan Produktivitas Pertanian
Trumpisme dalam Tafsiran Protagorian: Relativitas dalam Ekonomi Global
1.000 Pelajar Selami Dunia Otomotif di GIIAS 2024
Polresta Malang Kota dan Kick Andy Foundation Serahkan 37 Kaki Palsu
Turnamen Golf Daikin Jadi Ajang Himpun Dukungan Pencegahan Anak Stunting
Kolaborasi RS Siloam, Telkomsel, dan BenihBaik Gelar Medical Check Up Gratis untuk Veteran
Informasi
Rubrikasi
Opini
Ekonomi
Humaniora
Olahraga
Weekend
Video
Sitemap