visitaaponce.com

5 Cara Menghilangkan Garis Lipatan Bekas Lemak di Leher

5 Cara Menghilangkan Garis Lipatan Bekas Lemak di Leher
Ilustrasi, berikut cara menghilangkan garis lemak yang ada di leher, lakukan hal ini setiap hari(freepik)

MENGHILANGKAN lemak yang ada di tubuh sangatlah sulit, terlebih lagi bila berada di bagian tersulit.

Beberapa bagian lemak yang sulit dihilangkan berada di perut, paha hingga leher.

Namun untuk menghilangkannya terdapat beberapa cara.

Baca juga : Cara Cepat Meredakan Sakit Gigi, Lakukan hal ini saat Kambuh

Tak hanya oleh raga saja, tetapi pola makan kita sehari-hari pun harus diperhatikan.

Berikut lima cara menghilangkan garis lipatas bekas lemak di leher:

1. Lakukan yoga leher

Cara yang pertama dengan melakukan yoga leher agar lipatan bekas lemak bisa kembil seperti semula.

Lakukan yoga leher dengan cara senyum selma lima detik.

Baca juga : Cara Menghilangkan Flek Hitam Bekas Jerawat secara Alami, Lakukan ini dengan Rutin

Kalian harus mereasakan otot-otot pada leher.

Lakukan yoga leher ini sebanyak tiga kali dalam satu hari.

2. Pakai krim

Selanjutnya, kalian bisa mengoleskan krim retolid.

Baca juga : Kurangi Kebiasaan Ngemil Bisa Cegah Obesitas

Krim ini membantu untuk menghilangkan garis yang ada di kulit.

Bahkan tidak hanya lipatan pada leher saja.

Krim tersebut membu mengurangi penuaan dini.

Baca juga : Susu Kambing Lokal Berjaya di Pasar E-commerce 

3. Bersihkan leher

Lalu yang ketiga kalian bisa membersihkan leher dan wajah kalian setiap hari.

Dengan membersihaknya menggunakan sabun atau krim apapun, hal itu bisa membuat garis di leher menghilang.

Lakukan secara rutin setiap hari sebanyak minimal dua kali.

Baca juga : Ini Ciri Khas Benjolan di Leher Akibat Tiroid

Nantinya garis lipatan pada leher kalian akan hilang dengan sendirinya.

4. Atur posisi duduk

Cara selanjutnya kalian bisa mengatur cara posisi duduk.

Biasanya saat bekerja kalian hanya memilih posisi nyaman saja.

Baca juga : Warga Diingatkan Atur Asupan Gizi Saat Bekerja

Namun hal tersebut belum tentu bisa membuat lemak pada tubuh kita melipat.

Hal tersebut dampaknya tidak bagus untuk tubuh kita.

5. Eksfoliasi kulit

Cara yang terakhir adalah dengan cara perawatan kulit.

Baca juga : Lemak Dipastikan Penting untuk Perkembangan Otak Anak

Eksfoliasi kulit bisa dibilang cukup bahaya untuk kulit sensitif.

Namun cara tersebut terbilang cukup ampuh untuk menghilangkan garis bekas lemak.

Sel-sel kulit mati aka terangkat, sehingga debu dan kotoran pun hilang. (Z-12)

Cek berita dan artikel yg lain di Google News dan dan ikuti WhatsApp channel mediaindonesia.com
Editor : Reynaldi

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat