visitaaponce.com

5 Manfaat Buah Markisa untuk Kesehatan Ibu Hamil

5 Manfaat Buah Markisa untuk Kesehatan Ibu Hamil
Ilustrasi, berikut manfaat buah markisa untuk kesehatan ibu hamil yang baik dikonsumsi rutin(freepik)

BERIKUT manfaat buah markisa untuk ibu hamil yang baik bagi kesehatan tubuh. 

Mengkonsumsi markisa secara rutin mampu memperkuat kandungan ibu hamil. 

Bahkan, kesehatan sang buah hati pun bisa terjaga.

Baca juga : 7 Manfaat Kurma bagi Kesehatan Tubuh, Baik untuk Ibu Hamil

Buah markisa bisa diolah dengan berbagai macam sajian, bahkan minuman.

Berikut lima manfaat buah markisa:

1. Untuk kesehatan jantung

Baca juga : Perempuan Indonesia Diajak Peduli ASI Berkualitas 

Manfaat yang pertama baik untuk kesehatan jantung pada ibu hamil. 

Buah markisa memiliki kandungan kalium yang cukup besar.

Manfaat markisa bisa melancarkan sirkulasi darah menuju jantung.

Baca juga : 7 Manfaat Ubi Ungu untuk Kesehatan Tubuh

Maka dari itu dengan mengkonsumsi buah markisa, kesehatan ibu hamil dan buah hati akan terjaga.

2. Mengatasi masalah pernafasan

Dalam kandungannya markisa memiliki ekspektoran yang baik untuk kesehatan.

Baca juga : 5 Manfaat Biji Nangka untuk Kesehatan Tubuh, bisa Atasi Penyakit Kronis

Selain itu dalam kandungannya terdapat biflavoid.

Kandungan tersebut sangat baik untuk pernafasan.

3. Mengobati nyeri sendi

Baca juga : 6 Manfaat Pisang untuk Kesehatan, Ibu Hamil Harus Makan ini

Dengan mengkonsumsi markisa, sendi ibu hamil akan semakin kuat.

Biasanya ibu hamil selalu mengalami nyeri pada sendi.

Terutama dikonsumsi untuk ibu hamil saat trimaser terakhir.

Baca juga : 11 Manfaat Buah Pir bagi Kesehatan Tubuh, baik Dikonsumsi untuk Ibu Hamil

4. Mengatasi tekanan darah

Kandungan kalium di dalam buah markisa sanhatlah tinggi.

Sehingga kandungan tersebut sangat baik untuk ibu hamil.

Baca juga : Manfaat Yogurt untuk Kesehatan, bisa Meredakan Infeksi Vagina

Tekanan darah pada ibu hamil akan dikontrol dengan kandungan yang ada di dalam markisa.

5. Menjaga mesehatan mata

Buah markisa mengandung vitamin A.

Baca juga : Harus Tahu! Ini Manfaat Makan Bayam untuk Kesehatan Tubuh

Tak hahya penyakit kronis manfaat markisa ini. 

Ternyata manfaatnya untuk ibu hamil sangatlah banyak.

Terutama untuk kesehatan mata dan jantung. (Z-12)

 

Cek berita dan artikel yg lain di Google News dan dan ikuti WhatsApp channel mediaindonesia.com
Editor : Reynaldi

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat